Perangkat Desa Dan KKN Dalam Kegiatan Penyerahan Bantuan Sarana Prasarana Pemangku Dan Aturan Untuk Kegiatan Karya Ngenteg Linggih Pura Puseh
Pemdes se-Kabupaten Klungkung Kembangkan Website Desa Berbasis OpenSID
Perpustakaan Desa Digital
Meninggalkan Desa Lama Memulai Desa Baru
Berita Utama
-
Pemerintah Desa Dawan Kaler melaksanakan kegiatan Posyandu di Banjar Sengguan dengan agenda :
* Pemberian PMT, cek tumbuh kembang Balita
* Pemberian PMT, senam, cek kesehatan lansia
* Bermain menurut kelompok umur (BKB)
dengan menyasar Balita, keluarga yang memiliki balita, lansia, keluarga yang memiliki lansia, Kader , bertempat di Balai Banjar Sengguan Desa Dawan Kaler pada hari Rabu tanggal 13 Nopember 2019 ...
Artikel Terkini
-
Dalam rangka melaksanakan penataan/pemeliharaan halaman kantor Perbekel Desa Dawan Kaler, pada hari ini Selasa tanggal 18 agustus 2020 bertempat di halaman kantor Perbekel Desa Dawan Kaler Pemerintah Desa melalui Kaur terkait melaksanakan kegiatan pembongkaran gedung utara dan tengah dengan alat berat. ...
-
Dalam rangka meningkatkan ketahanan pangan di masa pandemi Covid-19 di Desa Dawan Kaler, pada hari ini minggu tanggal 16 agustus tahun 2020 bertempat di Balai Desa Dawan Kaler KKN UNUD Denpasar melaksanakan SosialisasiTanaman Hidroponik yang menyasar tokoh Masyarakat, kader ...
-
Dalam rangka melaksanakan kegiatan pengukuran tensi dan cek gula, pada hari ini Jumat tanggal 14 agustus 2020 bertempat di Balai Desa Dawan Kaler UPT Puskesmas Dawan I melaksanakan kegiatan pengukuran tensi dan cek gula yang menyasar usia 15 tahun keatas. ...
-
Dalam rangka menindaklanjuti surat dari Dinas Pemberdayaan dan Desa, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Klungkung Nomor 005/0971/DPMDPPKB/2020 perihal Ketahanan Berbasis Klompok /Poktan di Kampung KB Percontohan Desa Dawan Kaler pada hari kamis tanggal 13 agustus tahun 2020 bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Desa Dawan Kaler yang sebagai unsur undangan adalah OPD terkait 3 orang, Unsur desa 5 orang, unsur Poktan 10 orang, PKB/PLKB 2 orang dengan narasumber dari kementerian Agama wilayah klungkung ...
-
Dalam rangka meningkatkan kesehatan masyarakat, pada hari ini kamis tanggal 13 agustus 2020 bertempat di Banjar Sengguan Pemerintah Desa Dawan Kaler melalui kader telah melaksanakan kegiatan Posyandu di Banjar Sengguan dengan agenda pemberian PMT dan Vitamin A, cek tumbung kembang balita. ...
-
Dalam meningkatkan pendapat masyarakat, pada hari ini Senin tanggal 10 Agustus tahun 2020 bertempat di Ruang Rapat kantor Desa Dawan Kaler Dinas Koperasi, Usaha Kecil, Dan Menengah dan Perdagangan Kabupaten Klungkung melaknakan kegiatan Pelatihan Pengolahan Buah Sawo Dan Ampas Kelapa Pembukuan UMKM serta Kemasan, Branding dan Pemasaran selam 4 hari mulai dari tanggal 10 s/d 13 Agustus 2020 melalui Dana DAK non fisik PK2UKM TA 2020. yang diikuti oleh 25 orang ...
-
Dalam rangka meningkatkan usaha pertanian, pada hari ini Senin tanggal 10 Agustus 2020 bertempat di Balai Masyarakat Desa Dawan Kaler yang dihadiri oleh pengurus Gapoktan Desa Dawan Kaler, Bank BRI, Bank BPD telah dilaksanakan kegiatan Temu Usaha Pembiayaan Pertanian ...
-
Dalam rangka meningkatkan kenyamanan pengguna jalan, pada hari ini senin tanggal 10 agustus 2020 bertempat di wilayah Desa Dawan Kaler telah dilaksanakan Perbaikan Lampu Penerangan Jalan 4 titik ...