Perangkat Desa Dan KKN Dalam Kegiatan Penyerahan Bantuan Sarana Prasarana Pemangku Dan Aturan Untuk Kegiatan Karya Ngenteg Linggih Pura Puseh
Pemdes se-Kabupaten Klungkung Kembangkan Website Desa Berbasis OpenSID
Perpustakaan Desa Digital
Meninggalkan Desa Lama Memulai Desa Baru
berita-desa
-
Sabtu, 10 April 2021
Bapak Perbekell Mendampingi Bapak Wakil Bupati Klungkung, I Made Kasta meninjau pembuatan badan jalan dari lapangan Desa Dawan Kaler menuju Pura Tirta Bima Desa Dawan Kaler, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, dalam kegiatan tersebut Turut hadir Bapak Camat Dawan, Dewa Widiantara
Pembuatan badan jalan melibatkan anggota TNI. Panjang jalan yang dikerjakan kurang lebih 1,5 kilometer dari lapangan Desa Dawan Kaler menuju Pura Tirta Bima Desa Dawan Kaler. Jalan ini merupakan bagian dari jalan lingkar barat yang menghubungkan ...
-
Kegiatan Jumat, 9 April 2021
Diawali dengan Penyerahan Bantuan Sosial Tunai APBD Kabupaten Klungkung Yang Tercecer.
Bantuan Sosial Tunai APBD Kabupaten Klungkung diserahkan kepada 2 orang Warga Desa Dawan Kaler, atas Nama:
1. I Nengah Sudarsana Dusun Kayehan
2. I Wayan Suartha Dusun Kayehan
Dilanjutkan Dengan Menghadiri Kegiatan Mepandes Warga Banjar Sengguan, dalam kegiatan tersebut Bapak Perbekel didampingi oleh perangkat Desa ...
-
Kegiatan Rabu, 7 April 2021 Diawali dengan Vaksinasi Covid-19 Desa Dawan Kaler, dimana yang menjadi sasaran pada kegiatan vaksinasi kali ini adalah kader, Lansia dan Satgas Covid-19 dengan jumlah penerima vaksin kurang lebih 150 orang. Dilanjutkan dengan kegiatan penyerahan bantuan langsung tunai dana desa (BLT DD) tahap IV tahun 2021 dengan jumlah penerima sebanayak 90 orang.
...
-
Bapak Perbekel Menghadiri kegiatan mepandes Sang Ayu Nyoman Arnati. S.Pd.B (Penyuluh Bahasa Bali Desa Dawan Kaler) dalam kegiatan tersebut Bapak Perbekel didampingi Perangkat Desa, dilanjutkan dengan Menghadiri resepsi pernikahan Bapak Perbekel Pikat ...
-
Dalam rangka untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat Desa Dawan Kaler maka pada hari Senin tanggal 5 April 2021 bertempat di Balai Banjar Kayehan Pemerintah Desa Dawan Kaler melalui Kader melaksanakan kegiatan Posyandu Banjar Kayehan dengan agenda cek tumbuh kembang balita dan pemberian PMT.
Kegiatan posyandu berlangsung secara tertib dengan tetap menerapkan protokol kesehatan ...
-
Upasaksi Pawiwahan Warga Banjar Metulis Dilanjutkan Dengan Menghadiri Resepsi Pernikahan I Wayan Agus Tilem Permana Saputra
Kegiatan Pemeritah Desa Dawan Kaler Hari Ini Upasaksi Pawiwahan Warga Banjar Metulis, dalam kegiatan tersebut Bapak Perbekel di dampingi oleh Kelian Banjar Dinas Metulis, dilanjutkan dengan menghadiri resepsi pernikahan I Wayan Agus Tilem Permana Saputra.
...
-
Kegiatan Pemerintah Desa Dawan Kaler Hari Ini diawali dengan Bapak Perbekel Mendampingi Bapak Wakil Bupati Klungkung, I Made Kasta melayat ke rumah duka almarhum Jero Padma warga banjar pasekan sekaligus menyerahkan (Pitra Bakti) akta kematian dan santunan kematian kepada keluarga alm, dilanjutkan dengan Kunjungan Warga yang dikarantina, dalam kegiatan kunjungan tersebut Bapak Perbekel di dampingi oleh Bapak Babinkamtibmas dan Kelian Banjar Dinas.
...
-
Kunjungan Sekaligus Penyerahan Sembako Terhadap Warga Yang Dikarantina
Dalam rangka penanganan covid-19 di Desa Dawan Kaler maka pada hari Rabu Tanggal 31 Maret 2021 pemerintahan desa dawan kaler menyerahkan kebutuhan dasar berupa kebutuhan pokok beras ,minyak goreng dan telor untuk memenuhi kebutuhan warga selama menjalankan karantina mandiri.
Mari tetap jaga diri ,keluarga dan mereka yang kita cintai dengan tetap menjalankan prokes pencegahan penularan covid-19.
Mari patuhi pelaksanaan ppkm lanjutan agar situasi ini segera berlalu
...