Artikel
Vaksinasi Covid-19 Dosis Booster Ke-2
Bapak Perbekel Bersama Perangkat Desa Mengikuti Vaksinasi Covid-19 Dosis Booster Ke-2
Sesuai surat edaran dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia nomor HK.02.02/C/380/2023 tanggal 20 Januari 2023 perihal Vaksinasi covid-19 dosis booster ke-2 bagi kelompok masyarakat umum maka pada hari Sabtu tanggal 28 Januari 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Dawan Kaler bersama seluruh perangkat desa dan kader mendapatkan Vaksin Covid-19 dosis booster ke-2