Dalam rangka penanganan pandemi covid-19 diDesa Dawan kaler, pada hari ini Senin tanggal 11 Mei 2020 Bapak Perbekel Desa Dawan Kaler didampingi Kasi Kesejahteraan Desa Dawan Kaler, selaku pelaksana Anggaran didampingi Babinkamtibmas, dan Perangkat Desa lainnya menyerahkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Dawan Kaler Tahun Anggaran 2020 pada Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa, Sub Bidang Keadaan Mendesak, Kegiatan Penanganan Keadaan Mendesak, Belanja Tak Terduga, Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa sebesar Rp. 600.000,00 (enam ratus ribu rupiah) untuk bulan April sebanyak 12 KK dengan total nilai Rp. 7.200.000 bertempat diwilay Desa Dawan Kaler.